Uritanet, Jakarta –
Kepolisian Sektor (Polsek) Pasar Minggu, Polres Metro Jakarta Selatan, bersama instansi terkait dan masyarakat menggelar kegiatan Polri Peduli Lingkungan dengan membersihkan sampah di sekitar jalan menuju area PD. Pasar Jaya Pasar Minggu, Jakarta Selatan (13/07).
Kapolsek Pasar Minggu, Kompol H. Rusit Malaka, SH.I, MH mengatakan, kegiatan ini sebagai wujud kepedulian langkah konkrit dari program prioritas Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia dalam rangka Polisi Peduli Lingkungan.
Share Article :