Pentingnya Wanita Menjaga Kesehatan Mentalnya, Wanita Ciptakan Keluarga Bahagia

Plt Ketua TP PKK Wiwiek berharap agar ilmu yang didapatkan oleh para peserta dapat bermanfaat. Ia mengungkapkan, bahwa keterampilan menjahit pasti sangat dibutuhkan. Baik dalam kehidupan sehari-hari, bahkan dalam upaya pengembangan sektor perekonomian keluarga. Oleh karena itu melalui pelatihan ini, diharapkan dapat menciptakan para penjahit atau perancangan busana yang siap dan mandiri dalam dunia kewirausahaan.

“Melalui berbagai pelatihan- pelatihan yang diselenggarakan, menjadi wadah berekspresi para emak-emak kreatif. Banyak hal yang didapatkan dengan mengikuti pelatihan. Biasanya jenuh dengan kegiatan yang rutinitas, ditempat pelatihan dapat menemukan suasana baru dan ilmu. Tidak mudah stres tetapi disini banyak teman yang bisa diajak diskusi dan saling memberikan motivasi bahkan solusi. Tentunya ini baik bagi kesehatan mental kita, dan menciptakan keluarga kita semakin bahagia,”kata Plt Ketua TP PKK Wiwiek Hargono Tri Adhianto.

Baca Juga :  Institut Kesehatan Hermina Tahun 2023 Luluskan 173 Wisudawan D3 Fisioterapi, Farmasi, Keperawatan, S1 Keperawatan dan Ners 8

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *