Jadi Andalan Indonesia Di Masa Depan : Pangan, Oksigen dan Pariwisata Alam

Badan Pangan Dunia (FAO) meramalkan akan terjadi peningkatan kebutuhan pangan sebanyak 60 persen di tahun tersebut. Agar penduduk dunia tidak terpuruk dalam kemiskinan dan kelaparan. Maka di sinilah pentingnya orientasi negara. Paradigma dan cara membangunnya. Agar tidak salah pendekatan dan salah urus.

Indonesia sebagai negara maritim seharusnya lebih banyak mengkonsumsi ikan. Bukan daging sapi. Karena populasi sapi yang lambat pasti tidak terkejar. Terutama bila ratusan juta penduduk ini terpola mengkonsumsi daging. Akibatnya kita harus selalu harus impor daging. Karena peternakan di dalam negeri tidak akan mencukupi. Dan celakanya, begitu terjadi wabah penyakit hewan ternak, negara ini masih harus melakukan impor vaksin. Karena lemahnya industri dasar farmasi kita.

Baca Juga :  CHI Award 2023 Sasar Penghargaan Empat Maestro Seni Tari Nusantara, dan Dapuk DR (HC) Ir.Sukarno Penghargaan Khusus “Amerta Aksara Budaya”

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *