Seni Rupa Botani Nan Indah Dunia Sains yang Bermakna Bagi Kehidupan

Misalnya, seniman Karyono Apic memamerkan lukisan cat minyak besar mendekati ukuran tumbuhan sebenarnya dari Arenga pinnata (Wurmb) Merr. atau pohon aren/enau, tumbuhan multimanfaat yang memiliki fungsi ekologi dan ekonomi.

Sementara seniman Eunike Nugroho menampilkan lukisan cat air dari Gloriosa superba L. atau kembang sungsang, tumbuhan liar Indonesia yang dimuliakan di Eropa hingga Australia sebagai bunga potong dan tanaman hias. Spesies ini juga dibudidayakan sebagai tanaman obat di beberapa negara di Asia Selatan dan Afrika, sementara di sini ia diabaikan bahkan dibabat dari habitatnya.

Baca Juga :  Inilah Lima Best Seller Perawatan The Clinic Beautylosophy Bandung

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *