Gedung Industri dan Klinik Medikal SMK 15 Kota Bekasi Diresmikan Plt.Wali Kota Bekasi

Dalam kesempatan yang sama, Plt. Wali Kota Bekasi menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh jajaran SMK 15 atas kreasi dan prestasi-prestasi yang telah diraih, selain itu Tri menyampaikan sekolah SMK memang sudah diberi bekal kemampuan untuk bekerja dan produktif.

“Saya apresiasi betul atas karya-karya murid SMK 15 beserta jajaran, kita ketahui betul SMK dididik bukan hanya sekedar tau teori, melainkan sudah dibekali kemampuan untuk praktek, berkreasi dan produktif, dan didesain sudah siap untuk dapat bisa bekerja,” jelas Tri Adhianto.

Baca Juga :  PPPSRS Kalibata City Lantik 29 anggota Tenant Safety Officer dan Gelar General Evacuation Antisipasi Keadaan Darurat

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *