Mahfud MD Klaim Survey 82 Persen Masyarakat Papua Sepakat Pemekaran Wilayah, Filep Minta Hasil Survey Dibuka ke Publik

“Mencari legitimasi tentang pemekaran melalui survei itu tidak dilarang. Yang dipersoalkan ialah jika survei itu tidak menampilkan aspek keterbukaan. Atau, jika mau lebih real dan membuat masyarakat menerima, saya mengusulkan supaya langsung diadakan referendum, agar bisa dilihat perbandingan yang menolak dan yang menerima pemekaran”, kata Filep.

Senator Papua Barat ini mengungkapkan bahwa referendum mengenai pemekaran Papua sudah seharusnya dilakukan.

“Ada 2 (dua) alasan mengapa referendum harus dilakukan. Pertama, karena referendum yang jujur dapat menunjukkan aspirasi yang sebenarnya; kedua, referendum dapat menampilkan pelibatan masyarakat Papua terhadap apa yang terjadi di negerinya sendiri. Momentum ini yang dinantikan masyarakat Papua, agar perpecahan ini tidak terus-menerus terjadi.” punkasnya.

Baca Juga :  Menyambut Hari Batik Nasional Ketum Persit KCK Ikuti Giat Pemotretan Busana Batik

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *