Pendidikan Raider TA 2021 Resmi di Tutup Secara Langsung Oleh Danpusdiklatpassus

 

“Semoga bekal ilmu pengetahuan dan keterampilan yang telah diperoleh, dapat terus dikembangkan serta dapat menjadi dorongan untuk lebih meningkatkan semangat dan tekad dalam rangka menyiapkan diri guna menyongsong tugas tugas yang diberikan oleh negara di masa yang akan datang,”kata Danpusdiklatpassus Kopassus.

Dengan bertambahnya kualifikasi Raider ini,lanjutnya,maka para mantan peserta didik harus lebih siap dan mampu melaksanakan tugas khusus yang menjadi bagian dari perang atau pertempuran non konvensional. Hal tersebut sesuai dengan motto Prajurit Raider yaitu mampu bergerak secara cepat,tepat dan senyap untuk mendekati,merebut dan menghancurkan sasaran.

Baca Juga :  Inilah 10 Besar Kawasan “Paling Berpolusi” di Indonesia

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *