Nono Sampono Jenderal Marinir – Sang Inspirator

nono-sampono-sang-inspirator

Beliau tidak saja keynote speaker, tetapi sekaligus menjadi nara sumber utama. Benang merah dinamika geo politik di kawasan, afirmasi kebijakan pembangunan di kawasan Indonesia Timur, efek pengganda dan pengungkit ekonomi, hingga kebanggaan atas situs historis Provinsi Maluku sebagai daerah pertama di Nusantara yang bersentuhan dengan dunia Barat pada awal abad ke enambelas dengan keempat proyek strategis nasional dijelaskannya secara komprehensif.

Baca Juga :  Pertemuan LBGT se-ASEAN di Jakarta, Pemerintah Harus Tegas

Uraiannya singkat padat dan tegas. Proyek migas besar di perbatasan selatan Republik Indonesia Kabupaten Kepulauan Tanimbar selain sumber penyediaan energi, devisa dan lapangan kerja juga merupakan pilar penyangga pertahanan dan keamanan di gerbang selatan Indonesia.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *