Pengusaha Bakso Se-Kota Bekasi “Curhat” Langka dan Tingginya Harga Daging Sapi Pada Wawali Kota Bekasi

Pengusaha-Bakso-sekota-Bekasi-curhat-langkanya-daging-sapi-kepada-Wakil-Walikota-BekasiPengusaha-Bakso-sekota-Bekasi-curhat-langkanya-daging-sapi-kepada-Wakil-Walikota-Bekasi

Menurut Bambang, kebutuhan bahan pokok daging sapi di Kota Bekasi itu mencapai 14 Ton perhari, angka tersebut bukan kebutuhan saat hari raya, beda lagi kalo menjelang hari raya. Maksud saya hal demikian jangan sampai menjadi budaya di Kota Bekasi, pasokan daging sedikit, yang akhirnya hargapun melambung tinggi, jelas Bambang.

Mendengar permasalahan tersebut, pria yang biasa disapa Mas Tri ini memberi tanggapan, bahwasanya Tri Adhianto pun pernah terjun langsung dipasar baru saat penjual Daging kesulitan mendapat pasokan daging dari importir, yang kemudian berimbas ke pengusaha Bakso dan pengusaha-pengusaha lainnya.

Baca Juga :  Jadi Saksi Ijab Qobul, Upaya Wakil Walikota Bekasi Dekat Dengan Warga

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *