Hobi Makan Durian? Ini Pantangan Setelah/Bersamaan Dengan Makan Durian

durian-duren-foto-ig-durianstore

Namun, mengonsumsi minuman berkafein seperti kopi saat makan durian memang bisa menyebabkan gangguan kesehatan. Sebab, kandungan karbohidrat dan gula yang tinggi pada durian, dapat semakin sulit dicerna tubuh jika dikonsumsi bersamaan dengan kafein.

Selain itu mengkonsumsi keduanya ini secara bersamaan bisa membuat kondisi tubuh lebih rentan terhadap beberapa jenis gangguan kesehatan, seperti sakit kepala, mual, diare, sakit tenggorokan dan sakit kepala. Maka dari itu, pantangan setelah makan durian ini sebaiknya diperhatikan.

Baca Juga :  Dr. Terawan Rencana Hadiri Medical Expo & Health Tourism 2023 di Manado

Share Article :

One thought on “Hobi Makan Durian? Ini Pantangan Setelah/Bersamaan Dengan Makan Durian

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *