Bertemu CFCD, Sorot CSR yang Tidak Merata

CFCD Sorot CSR yang Tidak Merata

“Kita sering temukan di lapangan, program CSR ini tidak sampai ke rakyat kecil. Makanya nanti DPD akan ikut awasi agar benar-benar terdistribusi ke masyarakat. Nanti Komite II DPD yang akan mengambil peran,” katanya.

Selaku pimpinan Komite II, Bustami mengatakan sudah tepat jika CFCD bermitra dengan DPD. DPD adalah representasi daerah dan non politik.

“Dan yang pasti kita selalu turun ke daerah. Menyerap aspirasi dan keluhan mereka. Jadi kita tahu apa yang dibutuhkan daerah,” jelasnya.

Baca Juga :  AA LaNyalla Mattalitti : Mitigasi Hal Utama Penanggulangan Bencana Alam

Senator dapil Lampung itu juga menyoroti program CSR yang lebih banyak disalurkan di ibukota Jakarta. Sedangkan untuk daerah lain sangat kecil.
“Inilah perlunya kita sinergikan supaya CSR merata dan meluas, tidak terpusat di satu daerah saja,” ucapnya.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *