Pemerintah Akui,Vaksin Besutan Terawan Akan Digunakan Untuk Booster Vaksin Covid-19

URITANET-Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan,Vaksin Nusantara menjadi salah satu opsi Vaksin booster Covid-19 yang disiapkan pemerintah selain Vaksin Merah Putih. Hal itu berdasarkan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Selain Vaksin Nusantara,Vaksin lain yang menjadi opsi booster Vaksin Covid-19 dalam program Merah Putih yakni vaksin Unair dan Biotis,Bio Farma dan Baylor College, Kalbe Farma-Genexin,dan Anhui.

“Arahan Bapak Presiden, beberapa opsi vaksin booster yang akan disiapkan dengan Vaksin Merah Putih yang dikembangkan BUMN dengan Baylor (Medical College), vaksin kerja sama dalam negeri termasuk yang masuk dalam program Merah Putih adalah Unair dan Biotis,Bio Farma  dan Baylor  College,Kalbe Farma-Genexin,dan  Anhui, plus vaksin Nusantara,”kata Airlangga ketika melakukan konferensi pers terkait Evaluasi PPKM yang dilakukan secara daring,pada Senin (20/12/2021).

 

Baca Juga :  Inilah Nasib Lidah Sapi Ditahan Nggak Bisa Ke Balikpapan

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *