PPKM Kota Bekasi Level 3 PTM Menggunakan Kapasitas Yang Hadir 30%

URITANET, –

Warga Kota Bekasi telah mencapai 71% yang telah melakukan vaksinasi, diantaranya pelajar dengan rentan usia minimal 12 tahun, level PPKM untuk Kota Bekasi sudah berada di level 3, jumlah terdeteksi covid juga terus berangsur turun. Oleh karena itu, pembelajaran tatap muka (PTM) sudah mulai dilaksanakan sejak minggu lalu. Ada yang menggunakan kapasitas yang hadir 30%, pihak guru mengatur sedemikian rupa agar para siswa tidak ketinggalan pelajaran, hal tersebut dikarenakan Pemerintah Pusat belum memperbolehkan pelaksanaan PTM 100 persen.

Baca Juga :  Dorong Seluruh Desa di Tanah Air Tingkatkan Produktivitas Pangan

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *