Pengalihan Arus Lalu Lintas di Sudirman-Thamrin Selama Pelantikan Presiden dan Wapres Prabowo-Gibran

Kepolisian memberlakukan sistem buka-tutup lalu lintas di sekitar kawasan DPR hingga Sudirman-Thamrin sehubungan dengan prosesi pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, pada Minggu, 20 Oktober 2024.

UritanetJakarta, Kepolisian memberlakukan sistem buka-tutup lalu lintas di sekitar kawasan DPR hingga Sudirman-Thamrin sehubungan dengan prosesi pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, pada Minggu, 20 Oktober 2024. Pengaturan lalu lintas bersifat situasional dan akan diterapkan selama iring-iringan dari Gedung DPR/MPR menuju Istana Negara berlangsung.

“Jika terjadi kepadatan, akan dilakukan pengalihan arus dengan mekanisme buka-tutup jalur kendaraan,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Ade Ary Syam Indradi, Sabtu (19/10/2024).

Baca Juga :  BPBD DKI dan KPU DKI Jakarta Bahas Mitigasi Bencana Jelang Penyelenggaraan Pemilu 2024 Serentak

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *