Pesawat Jet Pribadi Kini Padati Labuan Bajo, Pariwisata Premium NTT Kian Menggeliat

Uritanet, Labuan Bajo –

Paska ditetapkannya sebagai Bandara Internasional, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Labuan Bajo kini melayani pemeriksaan keimigrasian di Bandar Udara Internasional Komodo. Dimana salah satu diantaranya, didominasi oleh pesawat jet pribadi. Hal tersebut menunjukkan Pariwisata Premium NTT kini semakin terus menggeliat.

Seperti diketahui, Keputusan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 2024 yang ditetapkan pada April 2024, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Labuan Bajo kini melayani pemeriksaan keimigrasian di Bandar Udara Internasional Komodo. Dan terbukti sejak penetapan ini, telah tercatat 16 penerbangan internasional dan 15 penerbangan jet pribadi yang mendarat di bandar udara tersebut.

Baca Juga :  Gelar Halal Bihalal Virtual, Sandiaga Uno : Tingkatkan Rasa Kebersamaan Pulihkan Sektor Parekraf

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *