KAI Daop 5 Purwokerto Bagikan Takjil Gratis, Wujud Mudik Ceria Penuh Makna

Uritanet, Purwokerto –

Dalam meningkatkan pelayanan kepada penumpang kereta api khususnya pada masa Angkutan Lebaran 2024 sekaligus memberikan kemudahan dalam mendapatkan makanan dan minuman saat berbuka puasa di bulan suci Ramadhan, PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 5 Purwokerto mengadakan Program Pemberian Takjil Gratis bagi pelanggan KA antar kota serta KA Tambahan Lebaran yang sedang menunggu di stasiun.

Takjil gratis dibagikan kepada pelanggan yang telah melakukan boarding pada pukul 17.00 WIB atau 1 jam sebelum waktu berbuka puasa yang akan diselenggarakan selama 10 hari terakhir Ramadhan atau 31 Maret s.d 9 April 2024.

Baca Juga :  Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al-Saud Beri Al Qur’an, Kurma dan Paket Makanan di Mabesad

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *